Breaking News

Home / Uncategorized

Selasa, 14 Maret 2023 - 17:42 WIB

Manfaat Tomat Ceri untuk Kesehatan dan Cara Tepat Mengonsumsinya

Tomat ceri pertama kali dibudidayakan di Amerika Selatan. Jenis tomat ini memiliki ukuran yang lebih kecil dibandingkan tomat biasa.

Sehingga bentuknya menyerupai buah ceri. Meski begitu, nutrisi pada tomat ceri tidak jauh berbeda dengan tomat pada umumnya.

Beberapa zat yang terkandung di dalam tomat ceri meliputi vitamin A, vitamin C, kalium, kalsium, serta beragam jenis antioksidan seperti lutein, likopen, beta karoten, dan flavonoid.

Baca Juga:  Loman Park Hotel Yogyakarta Perkuat Sinergi dengan Travel Agent, Usung Semangat Budaya dan Kelestarian

Berkat kandungannya tersebut, tidak heran ada banyak manfaat tomat ceri yang bisa diperoleh untuk kesehatan.

Tomat ceri bermanfaat untuk menjaga tulang tetap kuat. Ini berkat adanya kandungan likopen yang bisa menurunkan risiko terjadinya pengeroposan tulang.

Share :

Baca Juga

Uncategorized

Komdigi Tegas Tangani Penyalahgunaan BTS Palsu

Uncategorized

Kolaborasi 39 Lembaga Susun Roadmap AI Nasional Indonesia

Uncategorized

Meriahkan Hari Kontrasepsi Sedunia, Dinas P3AP2KB Sleman Gelar Layanan KB Gratis

Berita Unggulan

Marc Klok Perpanjang Kontrak di Persib: Ingin Pensiun Sebagai Legenda Maung Bandung

Uncategorized

Menyambut Hari Raya Idul Fitri 1446 H, Dandim 0736/Batang Hadiri Lomba Gema Takbir Keliling

Uncategorized

Menteri Pariwisata Fokus pada Kebersihan dan Kesiapan Destinasi Wisata di Bandung Menyambut Libur Lebaran 2025

Uncategorized

Pemkab Batang Buka Peluang ASN Raih Beasiswa Magister

Uncategorized

Beberapa Manfaat Infus Water Lemo Untuk Kesehatan Anda